Karawang – Maspolin.id|| Minggu (9/1/2022) Waktu : Pukul 08.00 WIB s/d selesai telah berlangsung kegiatan pengamanan dan monitoring vaksinasi covid-19 bagi anak umur 6 s.d 11 tahun di Kecamatan Cikampek oleh Kasat Narkoba AKP Aji Setiaji dan anggota Sat Narkoba Polres Karawang

Vaksinasi dilakukan terhadap anak sekolah Dasar umur s/d 11 tahun, diantaranya SD AL-HIKMAH, SDN DAWUAN TENGAH 1, SDN CIKAMPEK BARAT 3.

Dalam kegiatan tersebut selain menjaga keamanan, juga memastikan keseluruhan proses vaksinasi berjalan lancar, tugas tambahannya adalah menghibur dan memotivasi anak-anak agar tidak takut disuntik vaksin,” ungkap Kapolsek.

Disampingi itu kami juga memberikan himbauan kepada para orang tua untuk mendukung dan menyukseskan vaksinasi anak usia 6-11 tahun ini.

“Dengan vaksinasi ini, diharapkan proses pembelajaran tatap muka bisa segera kembali normal seperti sedia kala, dan anak yang akan divaksin diberikan cinderamata berupa aneka snack dan Susu ,mie goreng yang dibagikan sebelum meninggalkan ruang Observasi pasca vaksin dan agar tidak meneganggakan dilokasi dihadirkan karakter upin ipin utk menghibur anak yang di vaksin, jelas Kasat.

Humas Polda Jabar

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini