Berita Umum Maspolin

Empat Senator Aceh Kirim Bantuan untuk Korban Banjir di Aceh Tamiang

Aceh Tamiang - Maspolin.id|| Aksi kepedulian Senator Aceh terhadap korban banjir di Aceh Tamiang. Namun Empat senator atau anggota DPD RI asal Aceh mengirim bantuan...

BMKG: Masyarakat di Jaksel dan Jaktim Agar Waspadai Hujan Petir

JAKARTA - Maspolin.id|| Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) meminta masyarakat mewaspadai hujan petir disertai angin kencang yang berpotensi terjadi di wilayah Jakarta Selatan...

Hari Ini Senin 31 Oktober, Brigjen Hendra Kurniawan Menjalani Sidang Etik

JAKARTA - Maspolin.id|| Mantan Kepala Biro Pengamanan Internal (Karopaminal) Divisi Propam Polri Brigjen Pol Hendra Kurniawan, Senin, menjalani sidang etik atas dugaan pelanggaran tidak profesional...

Lokasi Pelayanan Samsat Keliling Jadetabek Hari Ini

JAKARTA - Maspolin.id|| Direktorat Lalu Lintas Polda Metro Jaya kembali memfasilitasi masyarakat di wilayah Jakarta, Depok, Tangerang dan Bekasi (Jadetabek) yang ingin membayar pajak...

Dai Bactiar: Reformasi Kultural Polri Butuh Waktu

JAKARTA - Maspolin.id|| Kapolri Ke-17 Jenderal Pol. (Purn) Tan Sri Dai Bachtiar mengatakan reformasi kepolisian sudah lama dilakukan bahkan di era kepemimpinan nya, namun...

Pencari Rumput Diduga Tenggelam di Sungai Pekacangan Purbalingga, SAR Cilacap Bantu Pencarian

Purbalingga - Maspolin.id|| Kantor Pencarian dan Pertolongan (KPP) Basarnas Cilacap kembali mendapatkan informasi atas hilang dan tenggelamnya seorang warga pencari rumput di Sungai Pekacangan...

Kamis, Polda Metro Sediakan 14 Samsat Keliling di Jadetabek

JAKARTA - Maspolin.id|| Polda Metro Jaya telah menyediakan layanan Samsat Keliling untuk memfasilitasi masyarakat dalam membayar pajak kendaraan bermotor (PKB) di wilayah Jakarta, Depok,...

Polisi Temukan Korban Dugaan Penganiayaan di Taman Hutan Kota Mojokerto

Mojokerto Kota - Maspolin.id || Diduga menjadi korban penganiaan, seorang remaja asal Jombang yang berusia 16 tahun ditemukan petugas Polsek Prajurit Kulon dan Sat...

Polisi Berhasil Redam Gesekan Perguruan Silat di Mojokerto

Mojokerto - Maspolin.id || Selama ini di Mojokerto tak sedikit terjadi gesekan antar perguruan silat, dini hari Selasa (25/10) gesekan antar pesilat kembali...

Hari Ketiga Pasca Bencana, Kapolresta Sidoarjo Pastikan Efektifitas Posko dan Dapur Umum

Sidoarjo - Maspolin.id|| Di hari ketiga sejak bencana angin puting beliung menerjang Desa Entalsewu dan Desa Sidokepung pada Minggu (23/10/2022), keberadaan posko pengungsian, posko...

Jangan Lewatkan

Badan Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika (BMKG) memprediksi cuaca berawan hingga hujan dengan intensitas sedang terjadi di Jakarta sepanjang hari ini, Selasa (13/1). "Suhu udara hari...