DKI JAKARTA

Hingga Hari Ini Arus Balik di Terminal Kampung Rambutan Masih Tinggi

Arus balik Hari Raya Idulfitri 1446 Hijriah masih terasa di Terminal Kampung Rambutan, Jakarta Timur. Sejak Minggu (13/4) hingga pagi ini pukul 06.00 WIB,...

Tiga Taman di Jaksel Bakal Direvitalisasi Persiapan Beroperasi 24 Jam

JAKARTA - Maspolin.id|| Pemerintah Provinsi (Pemprov) DKI Jakarta akan melakukan revitalisasi sejumlah taman di Jakarta Selatan, seperti Taman Ayodia, Taman Langsat dan Taman Leuser....

BMKG Prakirakan Hujan Guyur Jakarta di Akhir Pekan

JAKARTA - Maspolin.id|| Badan Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika (BMKG) memprediksi cuaca berawan hingga hujan dengan intensitas ringan terjadi di Jakarta sepanjang hari ini, Sabtu...

Coba Selundupkan Narkoba ke Lapas Cipinang Pria Berjaket Ojol ditangkap

(Gambar hanya ilustrasi)   JAKARTA - Maspolin.id|| Seorang pria berjaket ojek online (ojol) ditangkap saat menyelundupkan narkoba jenis sabu seberat 535,25 gram ke Lembaga Pemasyarakatan (Lapas)...

Pramono Bebastugaskan Direktur IT Bank DKI

JAKARTA - Maspolin.id|| Gubernur DKI Jakarta, Pramono Anung mengambil tindakan tegas terkait gangguan layanan Bank DKI yang dialami nasabah selama libur Idulfitri 1446 H/2025...

ATM Bank DKI kembali Pulih dan Transaksi antarbank lewat ATM kembali Beroperasi

JAKARTA (ANTARA) - Maspolin.id|| Layanan transaksi antarbank melalui ATM Bank DKI kini telah kembali beroperasi secara penuh, menyusul selesainya proses pemeliharaan sistem perbankan setelah...

Polisi Temukan Sejumlah Obat di TKP Tewasnya Wartawan di Jakbar

JAKARTA - Maspolin.id|| Kepolisian menemukan sejumlah obat di tempat kejadian perkara (TKP) di kamar hotel tempat SW (33), seorang wartawan media online yang ditemukan...

Wagub Rano Sapa Pengunjung Acara Lebaran di Jakarta

JAKARTA - Maspolin.id|| Wakil Gubernur (Wagub) DKI Jakarta, Rano Karno menyambangi sekaligus menyapa warga yang hadir pada acara Lebaran di Jakarta di kawasan Monumen...

12.468 Pemudik Sudah Tiba di Terminal Kalideres

JAKARTA - Maspolin.id|| Sejak Selasa (1/4) hingga Sabtu (6/4) pagi ini, tercatat 12.468 pemudik dengan 871 armada sudah tiba di Terminal Kalideres, Jakarta Barat. Kepala...

BMKG Prediksi Sebagian Jakarta Siang Ini Akan Gerimis

JAKARTA - Maspolin.id|| Badan Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika (BMKG) memprediksi cuaca cerah berawan hingga hujan dengan intensitas ringan terjadi di Jakarta sepanjang  hari ini. Dikutip...

Jangan Lewatkan

Pasutri Asal Pakistan Telan 162 Kapsul Ketika Digagalkan Penyelundupan Sabu di...

JAKARTA - Maspolin.id|| Aksi penyelundupan narkotika lintas negara kembali terungkap dengan modus yang membahayakan nyawa pelaku. Direktorat Tindak Pidana Narkoba Bareskrim Polri bekerja sama...