MORNING NEWS
Danramil Jajaran Kodim Pukul Kentongan Bangunkan Warga Sahur
Cilacap, Maspolin.id - Memukul kentongan bersama-sama untuk membangunkan warga melaksanakan sahur di bulan Ramadhan, merupakan budaya khas dan unik di Indonesia, terutama di kampung-kampung...
Polresta Bandar Lampung Adakan Pelatihan Penggunaan APAR
Kota Bandar Lampung,Maspolin.id - Selesai melaksanakan apel pagi, jajaran Polresta Bandar Lampung melaksanakan sosialisasi penggunan alat pemadam api ringan (APAR), Senin (13/05/2019).
Kapolresta...
Operasi Keselamatan Lalu Lintas Candi 2019 Berakhir, Pelanggar Didominasi Pelajar dan Mahasiswa
Cilacap, Maspolin.id - Pelaksanaan Operasi Keselamatan Lalu Lintas Candi 2019 yang digelar selama 14 hari telah berakhir Selasa (14/5/2019).
Kapolres Cilacap AKBP Djoko Julianto mengatakan,...
Pemkab Gelar Rakor Kepala Daerah Lintas Sektoral Hadapi Idul Fitri 1440 H
Cilacap, Maspolin.id - Dalam rangka kesiapan dan pengamanan menghadapi Hari Raya Idul Fitri 1440 H tahun 2019, Pemkab Cilacap menggelar Rapat Koordinasi (Rakor) Kepala...
#membacaramadhan
Oleh: Embie C Noer
Selama mengikuti sholat tarawih berjamaah, secara ringkas dapat dikatakan, ada beberapa tipe imam. Ada imam yang tidak begitu memperhatikan dampak ketinggian...
Safari Ramadhan, Kapolres Beri Bantuan Motor dan Umroh
Cilacap, Maspolin.id - Kapolres Cilacap AKBP. Djoko Julianto bersama pejabat utama dan Kapolsek Distrik Cilacap Barat menggelar silaturahmi dan buka bersama di Kompi C...
Anggota Kodim Bagi-bagi Takjil kepada Pengguna Jalan
Cilacap, Maspolin.id - Kehadiran bulan suci Ramadhan sangat dinantikan umat Islam di berbagai belahan dunia, karena di bulan ini semua amal kebaikan akan dilipatgandakan...
Kasdim: Upacara Miliki Nilai Patriotisme, Nasionalisme, dan Kejuangan
Cilacap, Maspolin.id - Usai memimpin upacara bendera, Kepala Staf Kodim (Kasdim) 0703/Cilacap Mayor Inf Ahmad Rofik Alfian memberikan pengarahan kepada seluruh prajurit dan PNS...
Menteri BUMN Salurkan CSR untuk Tempat Ibadah di Purbalingga
Purbalingga, Maspolin.id - Sejumlah Badan Usaha Milik Negara (BUMN) melalui Menteri BUMN Rini Soemarno, Sabtu (11/5/2019), menyerahkan Corporate Social Responsibility (CSR)/Bina Lingkungan untuk sejumlah...
Korban Tenggelam Ditemukan, Tim SAR dan Babinsa Lakukan Evakuasi
Cilacap, Maspolin.id - Tim SAR Cilacap bersama Babinsa setempat akhirnya menemukan korban tenggelam di embung (penampungan air) yang ada di Dusun Sidadadi RT 02...


















